HRMlblCMFqqInfU78c3NMJxDetM02ycHTU9BqBl9

Lirik Lagu Bayang Semu - Ovhi Firsty

Selamat membaca serta menyanyikan lirik lagu Bayang Semu yang dibawakan oleh Ovhi Firsty. Dukung terus penyanyi idolamu untuk terus berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal. Sebagai gantinya kamu dapat mendengarkan lagu mereka melalui layanan-layanan streaming online seperti Youtube, Spotify dan Joox.

Informasi Lirik Lagu

KeteranganData
Judul laguBayang Semu
PenyanyiOvhi Firsty
SongwriterPal Khan
Kategori#PopIndonesia

Lirik Lagu Bayang Semu by Ovhi Firsty

Senandung melodi cinta
Temani hatiku yang sepi
Engkau kusayang kupuja puja
Meski sebatas ilusi

Bertahun berteman sendu
Datanglah pujaan hatiku
Engkau kucinta kurindu rindu
Meski cuman bayangan semu

Telah kucoba curahkan kasih
Sepenuh hati dan sanubari
Tapi mengapa hingga kini
Belum jua hadir di sisi

Gairah cinta kian menggelora
Datanglah datang pelipur lara
Hilangkan sayup di hati ini
Kita jalin ikatan abadi

Jadilah raja di jiwa
Dan bawaku ke istana cinta

Bertahun berteman sendu
Datanglah pujaan hatiku
Engkau kucinta kurindu rindu
Meski cuman bayangan semu

Telah kucoba curahkan kasih
Sepenuh hati dan sanubari
Tapi mengapa hingga kini
Belum jua hadir di sisi

Gairah cinta kian menggelora
Datanglah datang pelipur lara
Hilangkan sayup di hati ini
Kita jalin ikatan abadi

Jadilah raja di jiwa
Dan bawaku ke istana cinta
Related Posts

Related Posts

Posting Komentar