Selamat membaca serta menyanyikan lirik lagu Bintang Jatuh yang dibawakan oleh Budi Doremi. Dukung terus penyanyi idolamu untuk terus berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal. Sebagai gantinya kamu dapat mendengarkan lagu mereka melalui layanan-layanan streaming online seperti Youtube, Spotify dan Joox.
Informasi Lirik Lagu
Keterangan | Data |
---|---|
Judul lagu | Bintang Jatuh |
Penyanyi | Budi Doremi |
Songwriter | Budi Syahbudin |
Kategori | #PopIndonesia |
Lirik Lagu Bintang Jatuh by Budi Doremi
Alam semesta coba dengarkanAku berkata sendiri
Meminta dia menginginkannya
Ada jauh di hati
Alam semesta ku tak pernah bilang
Ku tak mampu mendapatkan hatinya
Jadi tolong aku taklukan dirinya
Ku jatuh cinta
Bila malam tiba ku berdoa
Wujudkan tunjukkan jalan
Karena ku tahu ku terbatas
Ruang dan waktu
Bintang jatuh
Dengarkanlah
Hidupku indah
Semenjak melihat senyum manisnya
Bintang jatuh
Aku di sini
Menantinya menyiapkan hatiku
Untuk dirinya
Alam semesta ku tak pernah bilang
Ku tak mampu mendapatkan hatinya
Jadi tolong aku taklukan dirinya
Ku jatuh cinta
Bila malam tiba ku berdoa
Wujudkan tunjukkan jalan
Karena ku tahu ku terbatas
Ruang dan waktu
Bintang jatuh
Dengarkanlah
Hidupku indah
Semenjak melihat senyum manisnya
Bintang jatuh
Aku di sini
Menantinya menyiapkan hatiku
Untuk dirinya
Bintang jatuh
Dengarkanlah
Hidupku indah
Semenjak melihat senyum manisnya
Bintang jatuh
Aku di sini
Menantinya menyiapkan hatiku
Untuk dirinya
Menantinya menyiapkan hatiku
Untuk dirinya