Selamat membaca serta menyanyikan lirik lagu Perih yang dibawakan oleh Irene Intan. Dukung terus penyanyi idolamu untuk terus berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal. Sebagai gantinya kamu dapat mendengarkan lagu mereka melalui layanan-layanan streaming online seperti Youtube, Spotify dan Joox.
Informasi Lirik Lagu
Keterangan | Data |
---|---|
Judul lagu | Perih |
Penyanyi | Irene Intan |
Songwriter | Rangga Medisa |
Kategori | #PopIndonesia |
Lirik Lagu Perih by Irene Intan
Percuma pertahankanBaikku tak kau hargai
Tak pantas kau lakukan berulang kali
Kau sakiti aku
Kurang apakah?
Ku beri padamu
Kau balas dengan
Siksaan mendalam
Cintaku ini
Tulus kepadamu
Namun semua
Percuma saja
Kau hancurkan semua impian cintaku
Hanya karna egomu meruntuhkan segalanya
Sakit hati ini tak kau perdulikan
Kau korbankan tulusnya cinta ini
Rasanya ku tak sanggup lagi
Bertahan untuk tetap bersatu
Perpisahanlah yang terbaik untukku
Ku ingin lepas dari jeratanmu
Biar ku pergi
Ku tak tahan lagi
Terpuruk dalam
Siksaan batinku
Biarkan ku pergi
Tak pantas kau lakukan berulang kali
Kau sakiti aku
Kurang apakah?
Ku beri padamu
Kau balas dengan
Siksaan mendalam
Cintaku ini
Tulus kepadamu
Namun semua
Percuma saja
Kau hancurkan semua impian cintaku
Hanya karna egomu meruntuhkan segalanya
Sakit hati ini tak kau perdulikan
Kau korbankan tulusnya cinta ini
Rasanya ku tak sanggup lagi
Bertahan untuk tetap bersatu
Perpisahanlah yang terbaik untukku
Ku ingin lepas dari jeratanmu
Biar ku pergi
Ku tak tahan lagi
Terpuruk dalam
Siksaan batinku
Biarkan ku pergi